Minggu, 31 Oktober 2010

2210205023 (Membuat Model Kaki dengan 3Ds Max)


Untuk membuat model kaki pertama kita buat obyek box dengan segmentasi length 5, width 5 dan heigth 1. Seperti  tampak perspektifnya seperti gambar 1.

Berikutnya pilih obyek klik kanan konvert to edit poly. Pada bagian seleksi pilih polygon. Pada masing-masing polygon bagian depan create bevel sedemikian rupa sehingga tampak seperti gambar 2.

Kemudian pada seleksi pilih segment aktifkan soft selection kemudian atur pada sisi samping kaki seperti gambar 3.

Tampak atas seperti gambar 3 lakukan penambahan segment dengan pilih seleksi polygon kemudian klik kanan lakukan cut sedemikian rupa penambahan segment tersebut untuk rancangan kaki bagian atas. kemudian di bevel, atur sedemikian rupa seperti gambar 4.


Kemudian klik obyek, pilih modify kemudian pada modifier list pilih mesmooth. Dan hasil akhir yang didapat seperti gambar 5.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar